Friday, June 10, 2022

Membuat Strategi marketing mix

Merencanakan bauran pemasaran (Marketing Mix) merupakan langkah pemasaran yang terkendali meliputi strategi : Produk, Harga, Tempat, dan Promosi yang dibaur menjadi satu untuk menghasilkan tanggapan pasar yang lebih baik. Dengan menyusun strategi pemasaran yang tepat melalui variabel marketing mix. 2.2 Marketing Mix.

Mengembangkan varian produk baik darisegi rasa, ukuran dan kemasan. Membuat produk inovatif. Menciptakan produk baru dengan berbagai macam harga. Ada harga grosir khusus untuk distributor Membuka gerai khusus untuk penjualan yang lokasinya dekat dengan pangsa pasar. Lokasi penjualan menambah ke ranah digitalisasi sehingga konsumen (online) bisa pesan secara online. Menambah akun di media sosial untuk memasarkan produk Bergabung dengan e-commerce ternama dan dikenal banyak kaum milenial.

Parkiran di Jogja Ramai saat liburan

Manajemen Pemasaran menurut Kotler dan Keller (2009) adalah suatu proses perencanaan dan pelaksanaan pemikiran, penetapan harga. Oleh karena itu, pemasaran memainkan peranan penting dalam pengembangan strategi. Pemasaran online yang lebih dikenal dengan istilah e-commerce adalah istilah yang menggambarkan penjualan barang dan jasa melalui internet.

Seperti yang dijelaskan diatas, bahwa komunikasi pemasaran merupakan sarana perusahaan untuk mempersuasi konsumen terhadap barang atau jasa. pemasaran telah berkembang dengan pesat dari kegiatan distribusi penjualan, menjadi suatu falsafah untuk menghubungkan perusahaan- perusahaan.

Perlu Mengenal dan memahami konsumen sedemikian rupa sehingga produk cocok dan dapat terjual dengan sendirinya. Kegiatan komunikasi pemasaran merupakan rangkaian kegiatan untuk mewujudkan suatu produk, jasa, ide, dengan menggunakan bauran pemasaran.

Sumber : https://grosirjogja.com/2021/03/23/rencana-strategi-marketing-mix/

No comments:

Post a Comment